Kamis, 09 Mei 2013

lautan asmara.

    
  hanya lautan , hanya hujan, dan hanya bintang
      
        yang dapat membuat kita teringat tentang moment
        cinta di saat kita bertemu, kini telah menepi
         terkubur oleh jeritan air lautyang memisahkan
        kita berdua, diantara pulaupulau di seberang
        lautan sana,

mungkin ini yang namanya takdir ilahi
yang tak dapat ku duga, dia pergi
dengan membawa moment, kenangan
yang rasanya hendak, ku hempas
mengapa engkau pergi di saat
aku maih hidup, kenapa begini kenapa

        masa itu ku cinta padamu dan tak bisa jauh darimu
        aku tak mau lautan yang indah, malah dia yang akan
        memisahkan kita berdua , oh sayang kapan kau
        kembali dan kapan kau memeluk ku , aku rindu pelukan 
        hangat badan mu, engakau memberikan ku sepikat anggrek
        dan emgkau jua, lelaki yang aku iadamkan.

aku yakin kau pasti bisa menjadi
ayah dari anak ku, tapi mengapa engkau 
meninggalkan ku , kini hanya bisa 
terdiam di saat sore dan disaat subuh
 membayangkan kenangan kita

       dulu di pantai itu menjadi tempat kita bermain
       sekarang pantai itu hanya bisa di tatap dan mengingat
      masa lalu kita seperti telah pupus semua moment
      itu.


bila bisa aku aku kan pergi wlau dengan

perahu karam kan ku seberangi lautan 
itu dan kan ku hempas papan
tuk mendayung air laut itu, walau takdir 
aku mati di tengah luasnya laut itu, 
aku takan takut tetap ku seberang
lautan biru itu , untuk mencari kekasih
ku yang telah lama tak kembali
 dari pulau seberang itu.

     tapi sayangnya itu tak bisa ku lakukan
     karna masih banyak yang harus ku jalani
     terkadang cinta dapat membuat kita 
     kehilangan akal sehat , tetapi walu begitu
     aku yakin kelak dia akan kembali dari pulau 
     seberang sana.

          THE AND.                                                                                karangan; ahamd yusuf.






         

         

Tidak ada komentar:

Posting Komentar